LEGAL FOR NON LEGAL PROFESSIONAL
Tujuan dan Manfaat Pelatihan
Pelatihan Legal for Non Legal
Professional ini bertujuan agar peserta pelatihan memiliki kemampuan
mengantipasi masalah hukum dan menerapkan kepatuhan terhadap hukum (legal
compliance) dalam melaksanakan keseharian tugas/pekerjaan
Siapa yang harus ikut pelatihan?
·
Pimpinan perusahaan
·
Manager, supervisor dan staff perusahaan yang
ingin meningkatkan pengetahuan seputar hukum
·
Semua pihak yang membutuhkan pengetahuan
seputar Legal for Non Legal Professional
Jadwal Terdekat:
24 Feb 2026 - 25 Feb 2026
Materi Pelatihan
1. Pengenalan
Tentang Hukum
·
Teori Dasar & Universal Hukum
·
Hak & Kewajiban
·
Subyek hukum, obyek hukum & kewenangan
bertindak
·
Sumber hukum
2. Hukum
Harta Kekayaan
3. Hukum
Perjanjian Dan Perikatan
·
Teori hukum perjanjian dan perikatan
·
Hal-hal standard yang harus ada dalam perjanjian
·
Struktur Dalam Kontrak Pada Umumnya;
·
Kontrak Bisnis Dalam Praktek;
·
Jual Beli
·
Sewa Menyewa
·
Kontrak Lainnya
4. Hukum
Organisasi Perusahaan
·
Pengetahuan tentang pendirian, organisasi dan
pengurusan Badan-Badan Usaha di Indonesia;
·
Pengetahuan tentang Perseroan Terbatas (PT):
pendirian, modal, Pemegang Saham Direksi dan Komisaris dalam PT, batasan hak
kewajiban kewenangan Pemegang Saham Direksi dan Komisaris dalam PT, anggaran
dasar PT, RUPS Tahunan dan RUPS Luar Biasa, pemeriksaan PT, restrukturisasi PT
(penggabungan, peleburan, pengambilalihan), likuidasi dan pembubaran PT; Pengetahuan
tentang perusahaan publik: keuntungan dan batasan mengenai perusahaan publik.
5. Hukum
Tanah Dan Bangunan
·
Hak Primer : HM, HGB, HGU, Hak Pakai, Hak
Pengelolaan
·
Hak sekunder
·
Perolehan & Pendaftaran Tanah
·
Aturan Kepemilikan Asing
6. Hukum
Pidana Dan Acara Pidana
·
Pidana dalam teori dan kehidupan sehari-hari
·
Upaya Hukum dalam Pidana
7. Hukum Pembuktian
·
Pembuktian dalam Perdata
·
Pembuktian dalam Pidana
8. Studi
Kasus / Tanya Jawab & Diskusi
Biaya Investasi
ONLINE
Durasi Pelatihan 2 Hari
Rp 3.750.000
Soft Copy Materi (Dikirim By Email) Seminar Kits (ATK) & Sertifikat Kehadiran (Dikirim Via JNE)
Daftar SekarangIN-CLASS
Durasi Pelatihan 2 Hari
Rp 5.500.000
Seminar Kits ( Handcopy Materi + ATK + Souvenir) Makan Siang Coffee Break Sertifikat
Daftar SekarangJadwal Lainnya:
17 Mar 2026 - 18 Mar 2026
16 Apr 2026 - 17 Apr 2026
21 Mei 2026 - 22 Mei 2026
23 Jun 2026 - 24 Jun 2026
16 Jul 2026 - 17 Jul 2026
19 Ags 2026 - 20 Ags 2026
15 Sep 2026 - 16 Sep 2026
20 Okt 2026 - 21 Okt 2026
17 Nov 2026 - 18 Nov 2026
15 Des 2026 - 16 Des 2026
Mengapa Harus Training Bersama Kami?
Keunggulan MKI Training
Mereka yang telah bekerja sama dengan kami
Klien MKI Training
Testimoni
Mari Bertumbuh Bersama MKI Training
Ambil kesempatan baik ini untuk dapatkan solusi efektif pengembangan kualifikasi skill Anda