cover

PERFORMANCE AUDIT

Performance Audit adalah sebuah proses pengkajian konsep dan praktik kebijakan, prosedur, dokumentasi, dan sistem manajemen kinerja perusahaan serta hasilnya berupa kinerja organisasi, unit kerja, dan karyawan. Setidaknya ada 2 aspek utama yang diaudit, yakni audit kepatuhan terhadap kebijakan perusahaan dan peraturan perundang-undangan yang berlaku dan audit kinerja organisasi, unit kerja, dan individu pegawai berdasarkan target yang telah ditetapkan secara internal maupun berdasarkan benchmarking kinerja. Melalui hasil dari Performance Audit maka akan bisa diketahui gap yang perlu untuk diperbaiki dan pilihan solusi yang tepat.

Tujuan dan Manfaat Pelatihan

1.      Peserta pelatihan mampu meningkatkan pemahaman konsep dan praktik tentang Performance Audit.

2.      Peserta pelatihan mampu menerapkan Performance Audit.

Siapa yang harus ikut pelatihan?

         Pimpinan

         Manajer & Staff HRD

         Semua pihak yang ingin meningkatkan pengetahuan seputar Performance Audit

Jadwal Terdekat:

24 Feb 2026 - 25 Feb 2026

Materi Pelatihan

1.      What is performance audit?

         What is performance audit?

         What is the special feature of performance auditing?

         What ideas form the basis of performance auditing?

         What are the basic questions in performance auditing?

         How does performance auditing relate to performance measurement

         Performance audit methodology

         Performance audit criteria

2.      Auditing principles applied to performance auditing

         How do the auditing principles apply to performance auditing?

         What are the general requirements for a performance auditor

         Are there other important safeguards?

3.      Field standards and guidance: Initiating and planning the performance audit

         What are the overall steps in the performance auditing cycle

         What does strategic planning involve?

         What does planning of individual performance audits involve?

4.      Field standards and guidance: Conducting the performance audit

         What characteristics the main study process?

         What has to be considered in the data collection process?

         What characteristics the audit evidence and the audit findings?

         How should a changeable and conflicting environment be handled

         What is important when analyzing data and drawing conclusions?

5.      Reporting standards and guidance: Presenting the performance audit results

         What does the need to focus on the final report involve

         What is required to make the report reliable?

         What characteristics a good and useful performance audit report?

         How should a performance audit report be distributed?

         What purposes do follow-up processes serve?

Biaya Investasi

ONLINE

Durasi Pelatihan 2 Hari

Rp 3.750.000

Soft Copy Materi (Dikirim By Email) Seminar Kits (ATK) & Sertifikat Kehadiran (Dikirim Via JNE)

Daftar Sekarang

IN-CLASS

Durasi Pelatihan 2 Hari

Rp 5.000.000

Seminar Kits ( Handcopy Materi + ATK + Souvenir) Makan Siang Coffee Break Sertifikat

Daftar Sekarang

Jadwal Lainnya:

17 Mar 2026 - 18 Mar 2026
16 Apr 2026 - 17 Apr 2026
21 Mei 2026 - 22 Mei 2026
23 Jun 2026 - 24 Jun 2026
16 Jul 2026 - 17 Jul 2026
19 Ags 2026 - 20 Ags 2026
15 Sep 2026 - 16 Sep 2026
20 Okt 2026 - 21 Okt 2026
17 Nov 2026 - 18 Nov 2026
15 Des 2026 - 16 Des 2026

Mereka yang telah bekerja sama dengan kami

Klien MKI Training

Testimoni

Daniel Saud Fernando

PT. New Priok Container Terminal One (NPCT1)

"Materi yang disampaikan sangat memenuhi kebutuhan saya, terutama karena trainernya sangat berpengalaman di bidang HR. Penjelasan sangat jelas dan aplikatif, sehingga ilmu yang saya dapatkan benar-benar bermanfaat untuk saya pribadi. Setelah selesai dari training ini, saya merasa siap untuk menerapkan semua yang telah dipelajari di perusahaan saya. Training ini sangat membantu saya dalam memahami HR dengan lebih mendalam dan praktis"

Reni Novella

PT Global Service Wisata

"Mengikuti pelatihan di MKI Training ini benar-benar luar biasa dan memberikan banyak pencerahan yang sangat bermanfaat. Materi yang disampaikan tidak hanya informatif, tetapi juga mudah dipahami dan langsung dapat diaplikasikan dalam pekerjaan saya sehari-hari. Saya merasa lebih percaya diri dalam menjalankan tugas-tugas di job desk saya karena pengetahuan baru yang didadapatkan. Selain itu, instruktur juga sangat berpengalaman, memberikan contoh-contoh nyata yang membantu saya memahami konsep lebih dalam"

Thaufik Samdani

PT Pendidikan Maritim dan Logistik Indonesia

"Saya mengikuti training 2 hari tentang accounting & finance, dan saya sangat puas. Materinya sangat bagus dan memberikan refreshment penting tentang akuntansi dan keuangan. Pematerinya juga seru & interaktif, sehingga suasana menjadi menyenangkan dan tidak membosankan. Saya merasa lebih siap untuk menerapkan pengetahuan ini dalam pekerjaan sehari-hari. Sangat direkomendasikan"

Mari Bertumbuh Bersama MKI Training

Ambil kesempatan baik ini untuk dapatkan solusi efektif pengembangan kualifikasi skill Anda

Whatsapp